19/05/2024
Penjual Cincau Viral DiBogor

Viral! Penjual Cincau Viral diBogor, Seorang penjual cincau bernama Nanang Sukandar kini viral di media sosial.

Pria Penjual Cincau Viral diBogor yang menjajakan cincau setiap hari di Jalan Pajajaran, Kelurahan Branangsiang, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor, itu menarik perhatian warganet lantaran cakap berbahasa Inggris ketika berdialog dengan pembelinya.

Tak hanya Bahasa Inggris, rekaman video yang menayangkan percakapan antara penjual cincau dengan pembelinya mendapat banyak respons di media sosial.

Dalam video itu, tampak seorang pembeli berada di dalam mobil sedang berdialog menggunakan bahasa Inggris dengan pria Penjual Cincau Viral diBogor berbaju biru dan berpeci hitam.

Percakapan antara Nanang dan pembeli cincau itu terjadi di pinggir jalan raya dan keduanya tampak lancar berbahasa Inggris.

Untuk di ketahui, video yang di posting sejak itu sudah di sukai oleh 22.471 pengguna Instagram, di komentari sebanyak 673 kali.

Penjual Cincau Viral diBogor cakap dalam bahasa Inggris. Jl Pajajaran Kota Bogor,” demikian tertulis keterangan pengunggah video yang di postingnya melalui media sosial Instagram. Tim sempat bertemu Nanang.

Penjual Cincau Viral DiBogor Di Duga Tidak Pernah Mengikuti Kursus Bahasa Asing

Pria 56 tahun itu ternyata menguasai total 4 bahasa asing, yakni bahasa Inggris, Jerman, Spanyol dan Belanda. Pria lulusan SMK di Bogor ini mengaku belajar secara otodidak dan tidak pernah mengikuti kursus bahasa asing.

Nanang sepertinya memang sudah sangat terbiasa berkomunikasi dengan bahasa asing. Terlebih ketika berbicara, Nanang beberapa kali menyisipkan kalimat bahasa Inggris dalam setiap percakapannya.

Ia pun terlihat tidak ragu mengucapkan kalimat bahasa asing kepada setiap lawan bicaranya. Tak hanya kepada pembeli cincau, tetapi juga warga yang sekadar lewat dan menyapanya.

“Hello, how are you today?” kata Nanang bertanya kepada warga yang menyapanya.

Baca Juga  Wow! Menakutkan Orang Yang Terinfeksi Campak 2022

Nanang kemudian menunjukkan kemahirannya berbahasa Belanda. Tak hanya itu, dengan lancarnya, dia bahkan menerjemahkan salah satu surat dalam Al-Quran dengan bahasa Belanda. Ini sekilas dari, bukan saya untuk show up ya, i don’t mean to show up about Al-Quran

to translate to Netherlands talk, ke bahasa Belanda gitu,” kata Nanang. “Saya nggak pernah kursus bahasa Belanda, saya praktikan, saya baca, kemudian saya analisa oh caranya begini, cara ucapnya seperti itu ya,” tambahnya.

Kemampuan Nanang menguasai kosa kata bahasa asing itu membuatnya menjadi obrolan banyak orang. Belakangan, Nanang juga beberapa kali sempat di undang ke sebuah acara di beberapa stasiun TV. Dulu itu memang ada yang bikin video saya, terus jadi viral mungkin itu ya. Jadi banyak tuh yang datang dan bilang ini ya Mr. Nanang yang viral itu. Ada itu orang dari Sumatera datang pengen ketemu saya,

mungkin kebetulan dia ada di Bogor terus ke sini,” cerita Nanang saat di temui di Jalan Pajajaran, Kota Bogor.

Rekaman video yang menayangkan percakapan antara Penjual Cincau Viral diBogor dengan pembelinya viral di media sosial. Dalam video itu, ampak pembeli dan penjual cincau itu berdialog dengan bahasa Inggris.

Dalam video viral yang di lihat, nampak seorang pembeli berada di dalam mobil tengah berdialog menggunakan bahasa Inggris, dengan pria Penjual Cincau Viral diBogor yang menggunakan baju warna biru dan berpeci hitam. Percakapan itu nampak terjadi di pinggir jalan raya dan keduanya nampak lancar berbahasa Inggris.

Penjual Cincau Viral diBogor cakap dalam bahasa Inggris. Jl Pajajaran Kota Bogor,” tulis pengunggah memberi keterangan video yang dipostingnya melalui media sosial Instagram.

Video yang diposting sejak itu sudah disukai oleh 22.471 pengguna Instagram, di komentari sebanyak 673 kali.

Baca Juga  Wow Keren! Ini Dia Makanan Indonesia Yang Lagi Hits Di Tahun 2022

Penelusuran, sosok pria Penjual Cincau Viral diBogor berbaju biru dalam video viral itu ternyata bernama Nanang Sukandar. Pria asal Bondongan, Bogor Selatan, Kota Bogor itu sudah berdagang cincau sejak sekitar 2013 lalu. Dengan gerobaknya, Nanang menjajakan cincau setiap hari di Jalan Pajajaran, Kelurahan Branangsiang, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor.

Ditemui, Nanang ternyata tidak hanya mahir bahasa Inggris. Pria 56 tahun itu ternyata menguasai total 4 bahasa asing, yakni bahasa Inggris, Jerman, Spanyol dan Belanda. Pria lulusan SMK di Bogor ini mengaku belajar secara otodidak dan tidak pernah mengikuti kursus bahasa asing.

Inggris, Belanda, Jerman, Spain ya, Spanyol,” kata Nanang di temui.

Keunikan Nanang inilah yang kemudian menjadi obrolan banyak orang dan beberapa kali menjadi sosok Penjual Cincau Viral diBogor yang viral di media sosial. Ia juga beberapa kali sempat diundang ke sebuah acara di beberapa stasiun tv.

“Dulu itu memang ada yang bikin video saya, terus jadi viral mungkin itu ya. Jadi banyak tuh yang datang dan bilang ini ya Mr. Nanang yang viral itu. Ada itu orang dari Sumatera datang pengen ketemu saya, mungkin kebetulan dia ada di Bogor terus ke sini,” cerita Nanang saat ditemui di Jalan Pajajaran, Kota Bogor.

Biodata Bapak Penjual Cincau Dibogor

Berikut ini profil Mr Nanang penjual es cingcau yang viral fasih berbicara bahasa Inggris, simak selengkapnya.

Sambil jualan es cincau Mr Nanang selalu melayani sambil mengajak berbincang dalam Bahasa Inggris sehingga sempat dikira Intel MI6.

Bahkan, banyak pelanggannya yang sengaja membeli es cingcau demi belajar Bahasa Inggris kepada Mr Nanang.

Video Mr Nanang, penjual e cincau yang melayani pelanggannya dengan menggunakan Bahasa Inggris ini pun viral di media sosial.

Banyak yang mencari tahu siapa sebenarnya Mr Nanang, Penjual Cincau Viral diBogor yang fasih berbahasa Inggris ini.

Baca Juga  Wah ! Ini Dia 10 Jajanan Khas Malang yang Bakal Membuat Kamu Ketagihan

Dikutip dari kanal youtube HaloBos, diketahui bahwa Mr Nanang merupakan penjual es cingcau yang biasa berjualan di Jalan Pajajaran, Kota Bogor.

”Saya sebenarnya ingin mencoba berjualan di Jakarta, karena kalau di sini dilarang oleh Walikota Bogor, Bima Arya,”ungkap Mr Nanang di Kanal Youtube HaloBos dengan menggunakan Bahasa Inggris, seperti dikutip kilascimahi.com, Sabtu 20 Agustus 2022.

Menurut Mr Nanang, dirinya berjualan es cingcau ini sejak 2014 lalu. Lokasinya di Jalan Pajajaran, Kota Bogor.
Pria kelahiran 7 Juni ini mengaku dulunya pernah bekerja sebagai pemandu wisata.

”Saya sebenarnya suka bahasa Inggris sejak kecil,”jelas dia.

Menurut dia, sejak SMP, tepatnya saat berusia 13 tahun, Mr Nanang suka pergi ke Kebun Raya Bogor. Di sana, ia suka mengajak bicara turis yang datang.

Padahal, saat itu, ia tidak fasih berbicara dalam Bahasa Inggris.

”Saya bisa berbicara bahasa Inggris belajar sendiri. Praktek berbicara dengan turis,”ungkap dia.
Lantaran kegemarannya berbahasa Inggris, Mr Nanang pun bekerja sebagai pemandu wisata selama bertahun-tahun.

Ia pun sempat merintis usaha mendirikan perusahaan sendiri.

”Tapi bangkrut,”jelas Penjual Cincau Viral diBogor yang berumur 54 tahun ini.

Oleh karena itu, ia pun merintis berjualan es cingcau kelapa. Menurut dia, bisnis ini cukup menjanjikan karena modalnya kecil.

Ia pun merasa sedih jika ada orang yang meremehkan pekerjaannya saat ini. Menurut dia, orang tidak tahu apa yang dia inginkan. Banyak orang hanya melihat dari matanya saja.

”Banyak orang bilang kenapa saya tidak mencari pekerjaan yang lebih layak? Saya dilema untuk menjawabnya,”jelas dia.

Menurut dia, berjualan es cingcau kelapa ini sebenarnya membutuhkan keterampilan khusus, terutama saat membuat cingcau.

Mr Nanang menjelaskan bahwa membuat cingcau itu sangat sulit karene harus mencampur garam kalsium, daun cingcau berkali-kali sampai membutuhkan waktu 25 menit.

Ketika barang dagangannya sudah jadi, Mr Nanang pun bergegas untuk pergi ke Jl Pajajaran untuk menjajakan es cingcau kelapa.

185 thoughts on “Viral! Penjual Cincau Viral DiBogor, Bisa Bahasa Inggris Hingga Belanda 2022

Comments are closed.